Mencari Berkah Ramadan di Masjid Izzatul Islam Bekasi

Foto

Mencari Berkah Ramadan di Masjid Izzatul Islam Bekasi

Achmad Ibrahim/AP Photo - detikNews
Senin, 11 Apr 2022 17:03 WIB

Bekasi - Beragam ibadah dilakukan untuk menangkap berkah Ramadan seperti terlihat di Masjid Izzatul Islam, Bekasi. Doa dan harapan selalu terucap di bulan suci ini.

Muslim perform daily Asr prayer, the afternoon prayer at Izzatul Islam mosque in Bekasi, West Java , Indonesia, Thursday, April 7, 2022. Muslims across the world are observing the holy fasting month of Ramadan, where they refrain from eating, drinking and smoking from dawn to dusk.(AP Photo/Achmad Ibrahim)
Warga salat Asar di Masjid Izzatul Islam, Grand Wisata, Bekasi, Kamis (7/4/2022) pekan kemarin.
Muslim perform daily Asr prayer, the afternoon prayer at Izzatul Islam mosque in Bekasi, West Java , Indonesia, Thursday, April 7, 2022. Muslims across the world are observing the holy fasting month of Ramadan, where they refrain from eating, drinking and smoking from dawn to dusk.(AP Photo/Achmad Ibrahim)
Masjid ini berdiri mentereng di kawasan Grand Wisata, Bekasi. Interiornya dominan warna emas termasuk di bagian kubahnya. Ambience pencahayaan dibuat sedemikian rupa untuk menentramkan siapa saja yang sedang beribadah.

Muslim perform daily Asr prayer, the afternoon prayer at Izzatul Islam mosque in Bekasi, West Java , Indonesia, Thursday, April 7, 2022. Muslims across the world are observing the holy fasting month of Ramadan, where they refrain from eating, drinking and smoking from dawn to dusk.(AP Photo/Achmad Ibrahim)
Selain bagian dinding, partisi masjid banyak menggunakan motif ukiran yang membiaskan cahaya alami dengan apik.
Muslim perform daily Asr prayer, the afternoon prayer at Izzatul Islam mosque in Bekasi, West Java , Indonesia, Thursday, April 7, 2022. Muslims across the world are observing the holy fasting month of Ramadan, where they refrain from eating, drinking and smoking from dawn to dusk.(AP Photo/Achmad Ibrahim)
Seorang jemaah melakukan tadarus Al-Qur'an. Masjid Izzatul Islam tersebut mempunyai luas total 2.000 m2 dengan kapasitas tampung jemaah mencapai 2.000 orang. Masjid ini berada di jalan Grand Wisata, Lembangsari, Tambun Selatan, Bekasi, Jawa Barat
Muslim perform daily Asr prayer, the afternoon prayer at Izzatul Islam mosque in Bekasi, West Java , Indonesia, Thursday, April 7, 2022. Muslims across the world are observing the holy fasting month of Ramadan, where they refrain from eating, drinking and smoking from dawn to dusk.(AP Photo/Achmad Ibrahim)
Masjid ini mempunyai satu kubah utama dengan 4 menara di tiap sudut masjid. Warna emas mendominasi di bagian dalam maupun luar masjid. Tiang lengkung menambah suasana Timur Tengah.
Mencari Berkah Ramadan di Masjid Izzatul Islam Bekasi
Mencari Berkah Ramadan di Masjid Izzatul Islam Bekasi
Mencari Berkah Ramadan di Masjid Izzatul Islam Bekasi
Mencari Berkah Ramadan di Masjid Izzatul Islam Bekasi
Mencari Berkah Ramadan di Masjid Izzatul Islam Bekasi


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads