Potret Pemakaman Prajurit Ukraina yang Gugur Membela Tanah Air

Foto

Potret Pemakaman Prajurit Ukraina yang Gugur Membela Tanah Air

Bernat Armangue/AP Photo - detikNews
Kamis, 17 Mar 2022 22:33 WIB

Ukraina - Proses pemakaman tentara yang gugur membela negara terlihat di sejumlah wilayah Ukraina. Jamak terlihat saat negara itu sedang bertahan dari hujan bom Rusia.

Funeral procession of Ukrainian military servicemen Roman Rak and Mykola Mykytiuk in Starychi, western Ukraine, Wednesday, March 16, 2022. Rak and Mykytiu were killed during Sunday's Russian missile strike on a military training base in Yavoriv. (AP Photo/Bernat Armangue)
Warga yang kebanyakan lansia melihat proses pemakaman 2 prajurit yang gugur, Roman Rak dan Mykola Mykytiuk di Starychi, Ukraina bagian barat, Rabu (16/3/2022). Keduanya gugur akibat serangan misil Rusia di pangkalan militer Yavoriv.
Funeral procession of Ukrainian military servicemen Roman Rak and Mykola Mykytiuk in Starychi, western Ukraine, Wednesday, March 16, 2022. Rak and Mykytiu were killed during Sunday's Russian missile strike on a military training base in Yavoriv. (AP Photo/Bernat Armangue)
Bendera nasional Ukraina dibawa saat pemakaman prajurit Roman Rak dan Mykola Mykytiuk.
Funeral procession of Ukrainian military servicemen Roman Rak and Mykola Mykytiuk in Starychi, western Ukraine, Wednesday, March 16, 2022. Rak and Mykytiu were killed during Sunday's Russian missile strike on a military training base in Yavoriv. (AP Photo/Bernat Armangue)
Seorang wanita tua menangis melihat prosesi pemakaman prajurit Ukraina Roman Rak dan Mykola Mykytiuk.
Funeral procession of Ukrainian military servicemen Roman Rak and Mykola Mykytiuk in Starychi, western Ukraine, Wednesday, March 16, 2022. Rak and Mykytiu were killed during Sunday's Russian missile strike on a military training base in Yavoriv. (AP Photo/Bernat Armangue)
Proses pemakaman dilakukan secara militer dengan tembakan salvo ke udara.
Funeral procession of Ukrainian military servicemen Roman Rak and Mykola Mykytiuk in Starychi, western Ukraine, Wednesday, March 16, 2022. Rak and Mykytiu were killed during Sunday's Russian missile strike on a military training base in Yavoriv. (AP Photo/Bernat Armangue)
Regu musik militer mengiringi prosesi pemakaman prajurit Ukraina Roman Rak dan Mykola Mykytiuk.
Potret Pemakaman Prajurit Ukraina yang Gugur Membela Tanah Air
Potret Pemakaman Prajurit Ukraina yang Gugur Membela Tanah Air
Potret Pemakaman Prajurit Ukraina yang Gugur Membela Tanah Air
Potret Pemakaman Prajurit Ukraina yang Gugur Membela Tanah Air
Potret Pemakaman Prajurit Ukraina yang Gugur Membela Tanah Air


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Hide Ads