Jakarta - Duck Down Bar Senopati, Jakarta Selatan dirazia aparat Polda Metro Jaya, Jumat (28/1/2022) dini hari tadi. Bar tersebut kedapatan masih buka lewat tengah malam.
Foto
Potret Duck Down Bar Senopati Disegel Gegara Penuh Sesak Pengunjung
Jumat, 28 Jan 2022 11:13 WIB
