Picture Story

Ini Saran WHO untuk Indonesia Atasi Gelombang 2 Corona

AP Photo & Getty Images - detikNews
Senin, 28 Jun 2021 20:57 WIB
1 dari 10
Dalam laporan terbaru tentang situasi Covid-19 di Indonesia, WHO memaparkan keberhasilan India menekan lonjakan infeksi corona yang diperparah dengan kemunculan varian Delta. WHO menyarankan pembatasan pergerakan hingga lockdown lebih ketat. Getty Images/Anindito Mukherjee
Jakarta - Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) meminta Indonesia mencontoh penguncian wilayah (lockdown) di India dalam menangani lonjakan virus Corona. Seperti apa?


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork