Jakarta - Vaksinasi massal COVID-19 digelar bagi warga ber-KTP DKI Jakarta hari ini. Lokasi yang dipilih adalah Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK).
Foto
Melihat Stadion GBK Disulap Jadi Tempat Vaksin Massal
Sabtu, 26 Jun 2021 14:12 WIB

Ratusan warga DKI Jakarta antri memasuki Stadion GBK untuk vaksin massal.
Kendaraan di parkir di pintu masuk Stadion.
Ribuan warga Jakarta duduk di tribun stadion menunggu giliran di vaksin.
Vaksinasi COVID-19 tengah digeber pemerintah dengan target nasional 1 hari 1 juta vaksinasi.
Petugas menyuntikkan vaksin CORONA kepada warga.