Yogyakarta - Layanan perpustakaan dan intenet gratis diberikan oleh mobil internet dan layanan kewilayahan (Monika). Layanan ini diberikan untuk siswa di Kota Yogyakarta.
Foto
Internet Gratis dan Perpustakaan Ajak Anak Belajar di Luar
Rabu, 02 Jun 2021 14:02 WIB
