Jakarta - Akses jalan dari Blok A menuju Blok M, Jakarta Selatan, diberlakukan satu arah. Tetapi masih ada pemotor bandel yang menerobos.
Foto
Masih Ada Pemotor Bandel Terobos Jalan Satu Arah di Blok A Jaksel
Kamis, 04 Mar 2021 13:15 WIB

Jakarta - Akses jalan dari Blok A menuju Blok M, Jakarta Selatan, diberlakukan satu arah. Tetapi masih ada pemotor bandel yang menerobos.