Jakarta - Banyak jenis pekerjaan yang dilakukan di ketinggian, seperti konstruksi. Meski cuaca mendung, mereka tetap menyelesaikan pekerjaannya di ketinggian.
Foto
Potret Pekerja Kontruksi Bekerja di Ketinggian Saat Cuaca Mendung
Rabu, 17 Feb 2021 13:57 WIB

Sejumlah pekerja kontruksi sedang mengerjakan proyek Stasiun LRT, di Jalan MT Haryono, Jakarta, Rabu (17/02/2021).
Karena beresiko tinggi, para pekerja itu dibekali alat-alat pengaman seperti tali dan helm.
Aksi pekerja kontruksi di atas ketinggian bikin gemeteran, ditambah cuaca mendungΒ yang menggelayut di langit Jakarta.
Pekerjaan itu cukup berbahaya karena dilakukan di ketinggian.
Mereka tetap menyelesaikan pekerjaannya meski mendung memayungi kawasan tersebut.