Jerman - Mobil menerobos trotoar dan menabrak pejalan kaki di pusat perbelanjaan di Kota Trier, Jerman. Peristiwa itu mengakibatkan 4 orang tewas dan 15 orang luka-luka.
Foto
Masuk Trotoar, Mobil Tabrak Pejalan Kaki di Trier Jerman
Rabu, 02 Des 2020 10:56 WIB
