Kertas Suara Pilkada Makassar Mulai Dilipat

Foto

Kertas Suara Pilkada Makassar Mulai Dilipat

ANTARA FOTO/Arnas Padda - detikNews
Selasa, 24 Nov 2020 12:35 WIB

Makassar - Sebanyak 924.771 lembar surat suara pilkada Kota Makassar memasuki tahap penyortiran dan pelipatan. Pelipatan ini ditargetkan selesai pada Kamis (26/11/2020).

Pekerja menyusun surat suara pilkada Kota Makassar 2020 yang selesai dilipat di gedung Celebes Convention Center, Makassar, Sulawesi Selatan, Selasa (24/11/2020). Sebanyak 924.771 lembar surat suara pilkada Kota Makassar memasuki tahap penyortiran dan pelipatan dengan menerapkan protokol kesehatan guna mencegah penularan COVID-19 dan ditargetkan selesai pada Kamis (26/11/2020). ANTARA FOTO/Arnas Padda/yu/aww.
Pekerja melipat surat suara pilkada Kota Makassar 2020 di gedung Celebes Convention Center, Makassar, Sulawesi Selatan, Selasa (24/11/2020).
Pekerja menyusun surat suara pilkada Kota Makassar 2020 yang selesai dilipat di gedung Celebes Convention Center, Makassar, Sulawesi Selatan, Selasa (24/11/2020). Sebanyak 924.771 lembar surat suara pilkada Kota Makassar memasuki tahap penyortiran dan pelipatan dengan menerapkan protokol kesehatan guna mencegah penularan COVID-19 dan ditargetkan selesai pada Kamis (26/11/2020). ANTARA FOTO/Arnas Padda/yu/aww.
Sebanyak 924.771 lembar surat suara pilkada Kota Makassar memasuki tahap penyortiran dan pelipatan dengan menerapkan protokol kesehatan guna mencegah penularan COVID-19 dan ditargetkan selesai pada Kamis (26/11/2020).
Kertas Suara Pilkada Makassar Mulai Dilipat
Kertas Suara Pilkada Makassar Mulai Dilipat


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads