Jembatan Gantung di Gorontalo Ambruk Akibat Abrasi

Foto

Jembatan Gantung di Gorontalo Ambruk Akibat Abrasi

Antara Foto/Adiwinata Solihin - detikNews
Senin, 13 Jul 2020 11:48 WIB

Gorontalo - Jembatan gantung di atas Sungai Bolango, Gorontalo, ambruk akibat abrasi sungai. Jembatan yang ambruk itu menghubungkan Desa Bandungan dan Tulalobutu.

Kondisi jembatan gantung yang putus di Desa Bandungan, Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo, Senin (13/7/2020). Jembatan yang dibangun pada tahun 2002 dan menjadi salah satu akses lintas Kecamatan Bulango Utara dan Tapa tersebut putus usai tergerus arus sungai pada Minggu (12/7) kemarin. ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin/wsj.

Jembatan tersebut ambruk pada Minggu (12/7/2020).

Kondisi jembatan gantung yang putus di Desa Bandungan, Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo, Senin (13/7/2020). Jembatan yang dibangun pada tahun 2002 dan menjadi salah satu akses lintas Kecamatan Bulango Utara dan Tapa tersebut putus usai tergerus arus sungai pada Minggu (12/7) kemarin. ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin/wsj.

Jembatan yang ambruk itu menghubungkan Desa Bandungan, Kecamatan Bulango Utara dan Desa Tulalobutu, Kecamatan Tapa, Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo.

Kondisi jembatan gantung yang putus di Desa Bandungan, Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo, Senin (13/7/2020). Jembatan yang dibangun pada tahun 2002 dan menjadi salah satu akses lintas Kecamatan Bulango Utara dan Tapa tersebut putus usai tergerus arus sungai pada Minggu (12/7) kemarin. ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin/wsj.

Sebelum jembatan tersebut ambruk pada Minggu (12/7/2020), wilayah Bone Bolango diguyur hujan cukup deras. Debit air Sungai Bolango yang terus meningkat diduga membuat bibir sungai dan fondasi jembatan mengalami abrasi.

Kondisi jembatan gantung yang putus di Desa Bandungan, Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo, Senin (13/7/2020). Jembatan yang dibangun pada tahun 2002 dan menjadi salah satu akses lintas Kecamatan Bulango Utara dan Tapa tersebut putus usai tergerus arus sungai pada Minggu (12/7) kemarin. ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin/wsj.

Ambruknya jembatan itu membuat akses dari Desa Bandungan ke Desa Tulalobutu terputus.

Jembatan Gantung di Gorontalo Ambruk Akibat Abrasi
Jembatan Gantung di Gorontalo Ambruk Akibat Abrasi
Jembatan Gantung di Gorontalo Ambruk Akibat Abrasi
Jembatan Gantung di Gorontalo Ambruk Akibat Abrasi


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads