Bekasi - Atap dua ruang kelas di SDN 03 Sindangsari, Cabangbungin, Kabupaten Bekasi, ambruk. Untung tak ada korban jiwa dari kejadian tersebut.
Foto
Duh, Atap Sekolah di Bekasi Ini Ambruk
Kamis, 09 Jul 2020 17:30 WIB

Sejumlah warga mengamati atap Sekolah Dasar Negeri (SDN) 03 Sindangsari yang ambruk di Cabangbungin, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (9/7/2020).
Menurut pihak sekolah atap 2 ruang kelas ambruk pada (23/6/2020) akibat kondisi bangunan yang sudah lama dan tidak ada korban jiwa pada kejadian tersebut.