Jakarta - Paduan suara Gita Swara Jaya Unika Atmajaya melakukan Christmas Carol di kawasan FX Sudirman, Jakarta. Kegiatan ini dalam rangka menyambut hari raya Natal.
Foto
Christmas Carol di Sambut Hari Raya Natal
Rabu, 18 Des 2019 20:08 WIB
Pantauan detikcom, Rabu (18/12/2019), warga tampak menghentikan perjalanan dan mengeluarkan ponselnya untuk mengabadikan merdunya sang penyanyi Carol.











































