Senin 11 November 2019, 17:26 WIB
Foto News
Ini Dia Jemi, Pelaku Pembunuhan Rieke di Cakung
Jakarta detikNews - Polisi menangkap pembunuh Rieke Andriati (43), yang ditemukan tewas bersimbah darah di Rusun Cakung Barat, Jakarta Timur. Pelaku adalah adalah tetangga korban.
Jemi Oppier (27) ditangkap tim gabungan Subdit Jatanras Ditreskrimum Polda Metro Jaya dan Polres Jakarta Timur pada Sabtu (9/11/2019).