Jakarta - Mantan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi menjalani pemeriksaan di KPK. Berbaju tahanan, Imam akan diperiksa sebagai saksi untuk Miftahul Ulum.
Foto
Berbaju Tahanan, Imam Nahrawi Jalani Pemeriksaan
Selasa, 15 Okt 2019 10:55 WIB
