Kenangan Ramadhan dari Kota Es China

ADVERTISEMENT

Foto

Kenangan Ramadhan dari Kota Es China

Putra Wanda - detikNews
Senin, 10 Jun 2019 08:42 WIB

Harbin - Harbin adalah tempat berjuluk Kota Es di China yang terkenal dengan festival es. Ramadhan yang baru usai, dijalankan dengan penuh kesan di sana.

Harbin dijuluki Kota Es di China karena sangat beku di musim dingin. Di Masjid Daowai, Harbin, waktu menjelang berbuka puasa dimanfaatkan oleh jamaah untuk mengkaji keislaman (Putra Wanda/Istimewa)
Di Harbin, waktu berpuasa lebih lama yakni hampir 17-18 jam setiap harinya. Tampak umat Islam sedang berbuka puasa di Masjid Daowai Harbin (Putra Wanda/Istimewa)
Suasana menjelang salat Jumat di Masjid Xian Fang, Harbin. Ramadhan di Harbin bertepatan dengan musim panas dimana waktu siang lebih panjang dibandingkan malam (Putra Wanda/Istimewa)
Suasana salat tarawih di Masjid Daowai, Harbin. Aktivitas Ramadhan seperti sahur, berbuka dan membaca Alquran biasa dilakukan di sini (Putra Wanda/Istimewa)
Penulis (berbatik) bersama kawan di depan Masjid Xian Fang, Harbin. Masjid ini tempat mahasiswa Indonesia sering menjalankan ibadah di bulan suci Ramadhan (Putra Wanda/Istimewa)
Kenangan Ramadhan dari Kota Es China
Kenangan Ramadhan dari Kota Es China
Kenangan Ramadhan dari Kota Es China
Kenangan Ramadhan dari Kota Es China
Kenangan Ramadhan dari Kota Es China


ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT