Jakarta - Puluhan napi narkotika asal Bali dipindah ke lapas Nusakambangan, Cilacap. Pemindahan tersebut dilakukan karena para napi tersebut sering berbuat ulah.
Foto
Kerap Berulah, Puluhan Napi Asal Bali Dipindah ke Nusakambangan
Kamis, 28 Mar 2019 15:33 WIB
