Jakarta - Underpass di Jalan Kendal ditutup sementara karena ada perbaikan jalan dan pedestrian di kawasan tersebut. Begini prosesnya hingga menutup jalan tersebut.
Foto
Imbas Perbaikan Jalan dan Pedestrian, Underpass Kendal Ditutup
Senin, 04 Mar 2019 16:18 WIB

Pejalan kaki melintas diantara perbaikan jalan dan pedestrian di Jalan Kendal, Jakarta, Senin (4/3/2019).
Spanduk pemberitahuan juga dipasang untuk memudahkan pengendara yang hendak melintas.
Petugas Dishub juga disiagakan di sekitar lokasi untuk memandu para pengendara.
Pekerja terus menyelesaikan pekerjaan.
Para pekerja tampak membangun pedestrian di kawasan tersebut.
Penampakan underpass yang ditutup saat perbaikan jalan dan pedestrian.
Penutupan underpass ini sudah dilakukan sejak kemarin, Minggu (3/3).
Proses pengerjaan terus dikebut para pekerja.