Gaya Modis Anjing Hingga Kuda Poni di Peragaan Busana Hewan

Foto

Gaya Modis Anjing Hingga Kuda Poni di Peragaan Busana Hewan

Shannon Stapleton/Reuters - detikNews
Jumat, 08 Feb 2019 10:33 WIB

New York - Sejumlah hewan tampil modis dan menggemaskan saat mengisi acara peragaan busana khusus binatang di New York. Penasaran? Yuk, lihat.

Peragaan busana khusus hewan di New York menjadi ajang yang paling ditunggu oleh para pemilik hewan peliharaan.

Para hewan tampil modis namun tetap menggemaskan untuk mengikuti peragaan busana tersebut.

Tak tanggung-tanggung hewan-hewan dihias dengan benda dan pakaian yang sama seperti pemiliknya.

Meski banyak anjing peliharaan yang ikut serta, salah satu peserta datang dengan kuda poni peliharaannya yang telah didandani dengan meriah dan menggemaskan.

Dua ekor anjing bersiap-bersiap di dalam kereta istana yang berhias bendera Inggris.

Seekor anjing dihias meriah dengan topeng bulu-bulu yang membuat penampilannya semakin bikin gemas penonton.

Ada pula seekor anjing yang dihias dengan pakaian dan aksesoris yang berkilau.

Acara yang berlangsung di Hotel Pennsylvania, New York, AS, ini merupakan acara tahunan yang selalu dinanti para penggemarnya.

Para peserta bersama anjing peliharaannya bersiap di belakang panggung acara.

Acara ini pun diikuti oleh beragam peserta yang tak hanya berasal dari New York. Ada sejumlah peserta yang datang jauh-jauh dari tempat tinggal mereka untuk mengikuti peragaan busana tersebut bersama hewan kesayangannya.

Gaya Modis Anjing Hingga Kuda Poni di Peragaan Busana Hewan
Gaya Modis Anjing Hingga Kuda Poni di Peragaan Busana Hewan
Gaya Modis Anjing Hingga Kuda Poni di Peragaan Busana Hewan
Gaya Modis Anjing Hingga Kuda Poni di Peragaan Busana Hewan
Gaya Modis Anjing Hingga Kuda Poni di Peragaan Busana Hewan
Gaya Modis Anjing Hingga Kuda Poni di Peragaan Busana Hewan
Gaya Modis Anjing Hingga Kuda Poni di Peragaan Busana Hewan
Gaya Modis Anjing Hingga Kuda Poni di Peragaan Busana Hewan
Gaya Modis Anjing Hingga Kuda Poni di Peragaan Busana Hewan
Gaya Modis Anjing Hingga Kuda Poni di Peragaan Busana Hewan


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads