Potret Emak-emak Bawa Sayur Deklarasi Dukung Jokowi

Foto

Potret Emak-emak Bawa Sayur Deklarasi Dukung Jokowi

Rifkianto Nugroho - detikNews
Senin, 26 Nov 2018 15:29 WIB

Jakarta - Ibu-ibu yang menamakan 'Suara Emak Peduli Indonesia' mendeklarasikan diri mendukung Jokowi-Ma'ruf Amin. Mereka mendeklarasikan diri sambil membawa sayur mayur.

Ibu-ibu yang menamakan 'Suara Emak Peduli Indonesia' membawa berbagai sayuran ke lokasi deklarasi di Cikini, Jakarta Pusat, Senin (26/11/2018).

Sayuran yang dibawa mulai dari terong, kacang panjang, wortel hingga sawi.

Mereka juga membawa sejumlah poster bertuliskan kestabilan harga sayur di pasar.

Ibu-ibu yang menamakan 'Suara Emak Peduli Indonesia' membacakan deklarasi dukungan kepada pasangan capres dan cawapres Joko Widodo-Ma'ruf Amin.

Mereka kompak membacakan deklarasi dukungan sambil mengacungkan jempolnya.

Mereka menghadiri deklarasi dengan mengenakan kaus bertuliskan '#01 Jokowi Lagi'.

Potret Emak-emak Bawa Sayur Deklarasi Dukung Jokowi
Potret Emak-emak Bawa Sayur Deklarasi Dukung Jokowi
Potret Emak-emak Bawa Sayur Deklarasi Dukung Jokowi
Potret Emak-emak Bawa Sayur Deklarasi Dukung Jokowi
Potret Emak-emak Bawa Sayur Deklarasi Dukung Jokowi
Potret Emak-emak Bawa Sayur Deklarasi Dukung Jokowi


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads