Jakarta - Warga mengantre pembagian daging kurban di Yayasan Al Kahfi, Warakas, Jakut. Idul Adha kali ini, yayasan tersebut memotong 8 ekor sapi dan 20 ekor kambing.
Foto
Warga Antre Pembagian Daging Kurban di Jakut
Rabu, 22 Agu 2018 19:13 WIB

Jakarta - Warga mengantre pembagian daging kurban di Yayasan Al Kahfi, Warakas, Jakut. Idul Adha kali ini, yayasan tersebut memotong 8 ekor sapi dan 20 ekor kambing.