Ratusan Pramuka Unjuk Gigi di Depan Jokowi

Foto

Ratusan Pramuka Unjuk Gigi di Depan Jokowi

Rengga Sancaya - detikNews
Selasa, 14 Agu 2018 20:06 WIB

Jakarta - Sebanyak 350 anggota pramuka unjuk kebolehan di depan Presiden Jokowi. Mereka bermain tongkat serta bendera semapur.

Ratusan anggota Pramuka terlibat dalam upacara peringatan HUT Pramuka ke-57, di Bumi Perkemahan Cibubur, Jakarta Timur, Senin (14/08/2018).
Dalam acara tersebut, para anggota pramuka unjuk kemampuan atraksinya di depan Presiden Jokowi.
Seorang anggota pramuka merayap di titipan tambang.
Mereka juga memainkan semapur.
Para penggalang ini dipercaya untuk menunjukan keahlian bermain tongkat serta bendera semapur.
Para anggota pramuka juga berkesempatan menampilkan tarian khas daerahnya, yakni tarian anggrek yang menjadi acara penutup.
Aksi bendera semapur anggota pramuka.
Ada 350 anggota pramuka yang terlibat dalam atraksi ini.
Ratusan Pramuka Unjuk Gigi di Depan Jokowi
Ratusan Pramuka Unjuk Gigi di Depan Jokowi
Ratusan Pramuka Unjuk Gigi di Depan Jokowi
Ratusan Pramuka Unjuk Gigi di Depan Jokowi
Ratusan Pramuka Unjuk Gigi di Depan Jokowi
Ratusan Pramuka Unjuk Gigi di Depan Jokowi
Ratusan Pramuka Unjuk Gigi di Depan Jokowi
Ratusan Pramuka Unjuk Gigi di Depan Jokowi


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads