Surabaya - Menjelang laga Persebaya vs Arema di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya, Minggu (6/5/2018) memanas. Oknum bonek yang tak punya tiket memaksa masuk stadion.
Foto
Bonek Ricuh, Polisi Tembakkan Gas Air Mata

OknumΒ suporter tak bertiket yang berusaha menerobos stadion merusak barikade/Foto: Deni Prasetyo Utomo
Tindakan para suporter yang beringas dilawan polisi dengan tembakan gas air mata/Foto: Deni Prasetyo Utomo
Polisi mengamankan suporter yag dianggap sebagai provokator/Foto: Deni Prasetyo Utomo
Polisi juga menerjukan Tim K9 untuk mengatasi suporter yang mengamuk/Foto: Deni Prasetyo Utomo
Seorang suporter yang terlukadiselamatkan temannya/Foto: Deni Prasetyo Utomo
Massa maju sambil melempari polisi yang berjaga dengan batu dan kayu/Foto: Deni Prasetyo Utomo
Mereka juga merusak pagar Stadion Gelora Bung Karno/Foto: Deni Prasetyo Utomo
Massa suporter yang tak bertiket yang berjumlah ribuan merangsek menuju gate 18, 19, dan 20/Foto: Deni Prasetyo Utomo
Massa suporter yang mengamuk diamankan petugas/Foto: Deni Prasetyo Utomo