Begini Penampakan Kereta Kencana Pangeran Harry Jelang Royal Wedding

Foto

Begini Penampakan Kereta Kencana Pangeran Harry Jelang Royal Wedding

Getty Images - detikNews
Kamis, 03 Mei 2018 12:33 WIB

Jakarta - Berbagai persiapan Royal Wedding Pangeran Harry dan Meghan Markle terus dilakukan. Termasuk persiapan kereta kuda yang akan digunakan pada 19 Mei 2018 tersebut.

The Ascot Landau (kiri) akan digunakan pada saat cuaca cerah di hari pernikahan Pangeran Harry dan Meghan Markle, dan The Scottish State (kanan) kereta kuda yang akan digunakan pada saat cuaca hujan. Victoria Jones/via Getty Images.
Tampak samping The Scottish State, kereta kuda yang digunakan pada saat cuaca hujan di hari pernikahan Pangeran Harry dan Meghan Markle. Victoria Jones/via Getty Images.
Martin Oates, Staff senior kerajaan yang bertugas membersihkan kereta kuda jelang Royal Wedding di Istana Buckingham. Victoria Jones/via Getty Images.
Beginilah interior di dalam The Scottish State. Victoria Jones/via Getty Images.
Martin Oates sedang membersihkan kereta kuda The Ascot Landau. Victoria Jones/via Getty Images.
Beginilah interior di dalam The Ascot Landau. Victoria Jones/via Getty Images.
Tampak dua orang staff kerajaan sedang membersihkan dua ekor kuda yang akan menarik kereta kencana di pernikahan Pangerang Harry dan Meghan Markle. Victoria Jones/via Getty Images.
1 dari 4 ekor kuda yang akan menarik kereta kencan di Royal Wedding sedang dipasangkan pelana untuk uji coba menjelang hari pernikahan Pangeran Harry dan Meghan Markle. Victoria Jones/via Getty Images.
Staff kerajaan sedang membersihkan kuda Cleveland Bay yang merupakan jenis kuda asli dari Inggris. Victoria Jones/via Getty Images.
Begini Penampakan Kereta Kencana Pangeran Harry Jelang Royal Wedding
Begini Penampakan Kereta Kencana Pangeran Harry Jelang Royal Wedding
Begini Penampakan Kereta Kencana Pangeran Harry Jelang Royal Wedding
Begini Penampakan Kereta Kencana Pangeran Harry Jelang Royal Wedding
Begini Penampakan Kereta Kencana Pangeran Harry Jelang Royal Wedding
Begini Penampakan Kereta Kencana Pangeran Harry Jelang Royal Wedding
Begini Penampakan Kereta Kencana Pangeran Harry Jelang Royal Wedding
Begini Penampakan Kereta Kencana Pangeran Harry Jelang Royal Wedding
Begini Penampakan Kereta Kencana Pangeran Harry Jelang Royal Wedding


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads