Jakarta - Aksi penyanderaan terjadi di sebuah rumah di Pondok Labu, Jakarta Selatan. Saat pelaku telah melarikan diri. Sementara polisi sudah melakukan olah TKP.
Foto
Ini Rumah Lokasi Penyanderaan di Pondok Labu
Kamis, 05 Apr 2018 21:08 WIB

Polisi sudah berada di lokasi penyanderaan.
Polisi melakukan olah TKP.
Polisi memeriksa jendela yang telah pecah.
Polisi juga memeriksa pintu rumah.
Pecahan kaca berserakan di lantai.
Garis polisi telah dipasang di sekitar rumah.
Polisi memintai keterangan warga.
Polisi menyatakan korban di penyanderaan Pondok Labu, Jakarta Selatan, meninggal dunia. Korban yang diduga berusia 70 tahun itu tewas bersimbah darah.