Taman Baru di Monas yang Kata Sandiaga Mirip Central Park New York

Foto

Taman Baru di Monas yang Kata Sandiaga Mirip Central Park New York

Dok. Instagram Sandiaga - detikNews
Rabu, 28 Mar 2018 06:33 WIB

Jakarta - Wagub DKI Jakarta Sandiaga Uno meresmikan taman sisi barat Monas, Jakarta. Sandiaga yakin Taman Monas tak kalah dari Central Park di New York.

Taman sisi barat Monas diresmikan Sandiaga pada Selasa (27/3/2018) (Foto: Dok. Instagram Sandiaga Uno)

Tampak dari taman yang telah direvitalisasi itu beragam tanaman. Ada juga air mancur mini. (Foto: Dok. Instagram Sandiaga Uno)

Kondisi jalanan taman tampak bersih dan asri (Foto: Dok. Instagram Sandiaga Uno)

Sandiaga menyebut Taman Monas ini tak kalah dengan taman New York (Foto: Dok. Instagram Sandiaga Uno)

"Meresmikan taman di sisi barat Monas yang baru saja direvitalisasi dan difungsikan kembali agar terlihat lebih indah, sejuk, instagramable dan tidak kalah dengan Central Park yang ada di New York," kata Sandiaga dalam caption fotonya. (Foto: Dok. Instagram Sandiaga Uno)

"Kami ingin warga Jakarta bisa menikmati waktu bersama keluarga serta kerabat di spot-spot keren tanpa harus bayar," ujar Sandiaga (Foto: Dok. Instagram Sandiaga Uno)

"Tadi malam saya melakukan sayembara nama apa yang cocok untuk taman ini. Namun saya belum menemukan nama yang kekinian. Semoga dalam 2 hari ke depan, setelah warga sudah mengunjungi tamannya, warga bisa kasih masukan ke kami apa nama taman yang cocok sesuai dengan jaman now. #monas," lanjutnya (Foto: Dok. Instagram Sandiaga Uno)

Taman Baru di Monas yang Kata Sandiaga Mirip Central Park New York
Taman Baru di Monas yang Kata Sandiaga Mirip Central Park New York
Taman Baru di Monas yang Kata Sandiaga Mirip Central Park New York
Taman Baru di Monas yang Kata Sandiaga Mirip Central Park New York
Taman Baru di Monas yang Kata Sandiaga Mirip Central Park New York
Taman Baru di Monas yang Kata Sandiaga Mirip Central Park New York
Taman Baru di Monas yang Kata Sandiaga Mirip Central Park New York


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads