Penemuan di Kali Mampang: Sanca, Biawak hingga Sofa

Foto

Penemuan di Kali Mampang: Sanca, Biawak hingga Sofa

dok. UPK Badan Air Mampang - detikNews
Jumat, 23 Feb 2018 16:20 WIB

Jakarta - Hari ini ular sepanjang sekitar 5 meter ditemukan di Kali Mampang, Jaksel. Nyatanya banyak hewan yang jadikan kali ini sebagai habitat mereka. Apa saja itu?

Penemuan ular sanca kembang di Kali Mampang pada 13 Desember 2017 lalu. (dok UPK Badan Air Kecamatan Mampang)
Pengawas UPK Badan Air Dinas Lingkungan Hidup Provinsi DKI Jakarta Kecamatan Mampang, Rusdi Jampang, memposting biawak yang juga hidup di Kali Mampang (dok UPK Badan Air Kecamatan Mampang)
Terbaru ular sanca sepanjang sekitar 5 meter ditangkap petugas pada Jumat (23/2/2018) siang hari ini. (dok UPK Badan Air Kecamatan Mampang)
Rusdi menceritakan saat itu petugas UPK Badan Air Kecamatan Mampang sedang mengangkat sampah di lokasi tersebut. Namun tiba-tiba ada kepala ular muncul. (dok UPK Badan Air Kecamatan Mampang)
"Pas kepala ularnya nongol, langsung salah satu tim kami nangkap. Itu ular sanca kembang, panjangnya sekitar 5 meter," jelasnya.Β  (dok UPK Badan Air Kecamatan Mampang)
Dia mengatakan ular tersebut telah diberikan kepada salah seorang warga yang meminta. (dok UPK Badan Air Kecamatan Mampang)
Peristiwa ini terjadi di Kompleks Polri Pondok Karya, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan (dok UPK Badan Air Kecamatan Mampang)
Ular sanca ini juga pernah ditangkap pada 19 September 2016 (dok UPK Badan Air Kecamatan Mampang)
Ular sanca sering ditemukan di tumpukan sampah di Kali Mampang (dok UPK Badan Air Kecamatan Mampang)
Ini biawak yang ditangkap di Kali Mampang pada 19 September 2017. (dok UPK Badan Air Kecamatan Mampang)
Biawak gemuk ini juga ditemukan di Kali Mampang (dok UPK Badan Air Kecamatan Mampang)
Namun, sampah berupa sofa juga pernah ditemukan di Kali Mampang. Tindakan yang tak pantas ditiru.(dok UPK Badan Air Kecamatan Mampang)
Padahal ketika kali itu sudah dibersihkan, banyak anak-anak yang tak takut main di Kali Mampang (dok UPK Badan Air Kecamatan Mampang)
Penemuan di Kali Mampang: Sanca, Biawak hingga Sofa
Penemuan di Kali Mampang: Sanca, Biawak hingga Sofa
Penemuan di Kali Mampang: Sanca, Biawak hingga Sofa
Penemuan di Kali Mampang: Sanca, Biawak hingga Sofa
Penemuan di Kali Mampang: Sanca, Biawak hingga Sofa
Penemuan di Kali Mampang: Sanca, Biawak hingga Sofa
Penemuan di Kali Mampang: Sanca, Biawak hingga Sofa
Penemuan di Kali Mampang: Sanca, Biawak hingga Sofa
Penemuan di Kali Mampang: Sanca, Biawak hingga Sofa
Penemuan di Kali Mampang: Sanca, Biawak hingga Sofa
Penemuan di Kali Mampang: Sanca, Biawak hingga Sofa
Penemuan di Kali Mampang: Sanca, Biawak hingga Sofa
Penemuan di Kali Mampang: Sanca, Biawak hingga Sofa


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Hide Ads