Penampakan Pasar Gembrong Lama yang Hangus Terbakar

Foto

Penampakan Pasar Gembrong Lama yang Hangus Terbakar

Ibnu Hariyanto - detikNews
Jumat, 08 Des 2017 08:28 WIB

Jakarta - Si jago merah mengamuk di Pasar Gembrong Lama, Jakpus. 21 Unit mobil Damkar dikerahkan. Kebakaran yang menghanguskan 20 kios itu diduga akibat korsleting.

Foto: Kebakaran di Pasar Gembrong lama terjadi pukul 03.30 WIB. Fotografer: Ibnu Hariyanto/detikcom
Foto: 21 Unit mobil pemadam kebakaran diterjunkan untuk menjinakkan api. Petugas sempat kesulitan untuk menjinakkan api karena lokasinya jauh dari sumber air. Api akhirnya dipadamkan pukul 07.26 WIB. Fotografer: Ibnu Hariyanto/detikcom
Foto: 20 Kios pedagang sayuran, sembako, hingga pakaian itu ludes terbakar.
Fotografer: Ibnu Hariyanto/detikcom
Foto: Penyebab kebakaran itu diduga akibat arus pendek (korsleting). "Info sementara diduga arus pendek," tulis BPBD DKI.
Fotografer: Ibnu Hariyanto/detikcom
Foto:Pedagang mengais-ngais sisa-sisa kebakaran.
Fotografer: Ibnu Hariyanto/detikcom
Penampakan Pasar Gembrong Lama yang Hangus Terbakar
Penampakan Pasar Gembrong Lama yang Hangus Terbakar
Penampakan Pasar Gembrong Lama yang Hangus Terbakar
Penampakan Pasar Gembrong Lama yang Hangus Terbakar
Penampakan Pasar Gembrong Lama yang Hangus Terbakar


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads