Ini Tubagus Iman Ariyadi, Walkot Cilegon yang Jadi Tersangka Suap

Foto

Ini Tubagus Iman Ariyadi, Walkot Cilegon yang Jadi Tersangka Suap

Arief Ikhsanudin - detikNews
Minggu, 24 Sep 2017 06:35 WIB

Jakarta - Wali Kota Cilegon, Tubagus Iman Ariyadi ditetapkan KPK sebagai tersangka dalam kasus suap. Dia ditahan di Rutan KPK untuk 20 hari ke depan.

Wali Kota Cilegon Tubagus Iman Ariyadi ditetapkan jadi tersangka penerima suap.
Iman sebelumnya diperiksa KPK di gedung KPK, Jalan Kuningan Persada, Jakarta Selatan. Dari pantauan detikcom ia keluar pada Minggu (24/9/2017) sekitar pukul 00.00 WIB. Irman tampak mengenakan rompi oranye dan langsung menuju mobil tahanan KPK.
Β 
Saat hendak masuk ke dalam mobil, Irman menepis dirinya telah melakukan korupsi.Β 
Β 
Iman di gedung KPK sebelum naik ke mobil tahanan.Β 
"Berkaitan dengan perizinan. Kita lihat ada antusias sepakbola di Cilegon, kita cari sponsorship. Jadi tidak terima apapun soal uang dan gratifikasi," ucap Iman kepada wartawan sebelum masuk mobil tahanan KPK.Β 
Β 
Ini Tubagus Iman Ariyadi, Walkot Cilegon yang Jadi Tersangka Suap
Ini Tubagus Iman Ariyadi, Walkot Cilegon yang Jadi Tersangka Suap
Ini Tubagus Iman Ariyadi, Walkot Cilegon yang Jadi Tersangka Suap
Ini Tubagus Iman Ariyadi, Walkot Cilegon yang Jadi Tersangka Suap
Ini Tubagus Iman Ariyadi, Walkot Cilegon yang Jadi Tersangka Suap


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads