Banjarmasin - Puncak perayaan HUT Polri ke- 71 juga digelar dibeberapa kota di Indonesia. Salah satunya digelar di lapangan Satbrimob Polda Kalsel dengan beragam atraksi.
Foto
Begini Meriahnya Perayaan HUT Polri di Banjarmasin
Senin, 10 Jul 2017 13:41 WIB

Kapolda Kalsel Brigjen Pol Drs. Rachmat Mulyana yang didampingi Gubernur kalsel H. sahbirin Noor mengatakan bahwa dalam kegiatan Hari Bhayangkara ini jajaran Polda Kalsel telah melaksanakan beberapa kegiatan yang mengedepankan pendekatan kepada seluruh unsur lapisan masyarakat baik itu kegiatan Bakti Sosial maupun kegiatan lain yang bersentuhan langsung dengan masyarakat. Foto: dok Polda Kalsel