'Say No to Trump' Nampang di Istana Westminster

Foto

'Say No to Trump' Nampang di Istana Westminster

Pool - detikNews
Senin, 20 Feb 2017 11:56 WIB

Jakarta - Ada yang terlihat berbeda dari Istana Westminster di London, Minggu (19/2). Gedung parlemen itu menjadi latar dari proyeksi bertuliskan 'Say No to Trump'.

Ini penampakan gedung parlemen yang disinari proyeksi bertuliskan 'Say No to Trump' di Istana Westminster, London, Inggris, Minggu (19/2/2017) waktu setempat. Chris J Ratcliffe/Getty Images.
Slogan anti-Trump ini diproyeksikan sebelum anggota parlemen di Istana Westminster akan membahas kunjungan kenegaraan Presiden AS Donald Trump. Chris J Ratcliffe/Getty Images.
Aksi ini digelar oleh Global Justice Now, sebuah organisasi kampanye non-pemerintah yang memperjuangkan keadilan sosial. Chris J Ratcliffe/Getty Images.
Sejumlah warga yang melintas langsung mengabadikan momen tersebut menggunakan gadget mereka. Chris J Ratcliffe/Getty Images.
Say No to Trump Nampang di Istana Westminster
Say No to Trump Nampang di Istana Westminster
Say No to Trump Nampang di Istana Westminster
Say No to Trump Nampang di Istana Westminster


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads