Gondola Jatuh di Intiland Sudirman, Satu Orang Tewas

Foto

Gondola Jatuh di Intiland Sudirman, Satu Orang Tewas

Ari Saputra - detikNews
Rabu, 26 Okt 2016 13:36 WIB

Jakarta - Gondola jatuh dari lantai 23 Intiland Tower, Jl Jenderal Sudirman, Jakarta, Rabu (26/10/2016). Seorang operator tewas dalam insiden tersebut.

Gondola itu jatuh sekitar pukul 11.15 WIB. Agus Heryadi, operator gondola tewas.
Saat ini mayat operator gondola itu sudah dievakuasi. Sementara gondola yang telah hancur masih belum dievakuasi.
Garis polisi telah dipasang di sekitar lokasi jatuhnya gondola.
Gondola itu jatuh dari lantai 23 Intiland Tower. Manajemen Intiland Tower menyebut, gondola yang jatuh sedang dalam masa uji coba operasi.
Gondola tersebut hancur setelah menghantam beton halaman gedung Intiland.
Gondola Jatuh di Intiland Sudirman, Satu Orang Tewas
Gondola Jatuh di Intiland Sudirman, Satu Orang Tewas
Gondola Jatuh di Intiland Sudirman, Satu Orang Tewas
Gondola Jatuh di Intiland Sudirman, Satu Orang Tewas
Gondola Jatuh di Intiland Sudirman, Satu Orang Tewas


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads