Mendagri Sambangi ORI Bahas e-KTP

Foto

Mendagri Sambangi ORI Bahas e-KTP

Grandyos Zafna - detikNews
Kamis, 01 Sep 2016 17:04 WIB

Jakarta - Mendagri Tjahjo Kumolo mendatangi Ombudsman Republik Indonesia (ORI). Mereka membahas permasalahan seputar Kartu Tanda Penduduk Elektronik (e-KTP).

Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tjahjo Kumolo mendatangi Ombudsman Republik Indonesia (ORI), Jakarta,Β  Kamis (01/09/2016).
Kedatangannya, berkaitan dengan undangan Ombudsman terkait permasalahan seputar Kartu Tanda Penduduk Elektronik (e-KTP) yang terjadi di Indonesia.
Tjahjo mengatakan kedatangannya untuk menanggapi isu seputar e-KTP yang dianggap meresahkan masyarakat dengan berbagai permasalahan yang menyertainya.
Tjahjo mengakui, SDM di pusat dan di daerah belum maksimal dalam menjawab tantangan kekinian.
Mendagri Sambangi ORI Bahas e-KTP
Mendagri Sambangi ORI Bahas e-KTP
Mendagri Sambangi ORI Bahas e-KTP
Mendagri Sambangi ORI Bahas e-KTP


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Hide Ads