Polda Metro Tangkap 10 Pelaku Penipuan Online

Foto

Polda Metro Tangkap 10 Pelaku Penipuan Online

Rengga Sancaya - detikNews
Senin, 01 Feb 2016 18:20 WIB

Jakarta - Jajaran Dirkrimsus Polda Metro Jaya menangkap 10 pelaku penipuan (fraud). Para pelaku ini melakukan penipuan melalui sarana VOIP (voice over internet protocol).

Jajaran Dirkrimsus Polda Metro Jaya merilis tersangka serta barang bukti tindak penipuan online, Jakarta (01/02/2016).
Polda Metro Jaya menangkap berhasil menangkap 10 orang pelaku.
Barang bukti berupa puluhan alat telepon juga diamankan.

Para pelaku malekaukan penipuan melalui sarana VOIP (voice over internet protocol) dengan menggunakan infrastruktur IT di Indonesia.
Para pelau tampak menggunakan rompi merah dan menggunakan penutup kepala.
Polda Metro Tangkap 10 Pelaku Penipuan Online
Polda Metro Tangkap 10 Pelaku Penipuan Online
Polda Metro Tangkap 10 Pelaku Penipuan Online
Polda Metro Tangkap 10 Pelaku Penipuan Online
Polda Metro Tangkap 10 Pelaku Penipuan Online


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Hide Ads