Car Free Night, Lalin Sudirman-Thamrin Dialihkan

Foto

Car Free Night, Lalin Sudirman-Thamrin Dialihkan

Rachman Haryanto - detikNews
Kamis, 31 Des 2015 21:14 WIB

Jakarta - Untuk menyemarakkan tahun baru, Pemprov DKI menggelar car free night di Jalan Sudirman-Thamrin. Lalu lintas di jalan tersebut dialihkan ke jalur alternatif.

Petugas mengalihkan arus lalu lintas yang mengarah ke Jalan Sudirman-Thamrin.

Selama Car Free Night kendaraan bermotor tidak boleh melintas di Sudirman-Thamrin. Hanya TransJakarta yang diperbolehkan melintas di jalan tersebut.

Para pemotor dialihkan ke jalur alternatif.

Para pedagang kaki lima juga dilarang berjualan di Jalan Sudirman-Thamrin.

Para PKL hanya diperbolehkan berdagang di luar pagar pembatas jalan.

Car Free Night, Lalin Sudirman-Thamrin Dialihkan
Car Free Night, Lalin Sudirman-Thamrin Dialihkan
Car Free Night, Lalin Sudirman-Thamrin Dialihkan
Car Free Night, Lalin Sudirman-Thamrin Dialihkan
Car Free Night, Lalin Sudirman-Thamrin Dialihkan


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads