Jakarta - Pembangunan jalur bawah tanah atau underground Mass Rapid Transit (MRT) terus digeber, Minggu (27/12/2015). Ditargetkan proses pembuatan jalur bawah tanah selesai pada akhir 2016.
Foto
Pengeboran Terowongan MRT Terus Dikebut
Minggu, 27 Des 2015 16:05 WIB











































