Ahok Kalahkan Risma dan Ridwan Kamil di Survei SMRC

Foto

Ahok Kalahkan Risma dan Ridwan Kamil di Survei SMRC

Pool - detikNews
Rabu, 14 Okt 2015 17:32 WIB

- Lembaga survei Saiful Mujani Research dan Consulting (SMRC) melakukan sigi mengenai peluang Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) dan penantangnya untuk memperebutkan kursi gubernur Jakarta. Dari hasil survei yang dilakukan selama Agustus 2015, Ahok diketahui masih unggul daripada penantangnya.

SMRC melakukan sigi mengenai peluang Ahok dan penantangnya untuk memperebutkan kursi gubernur Jakarta di Jalan MH Thamrin, Jakarta, Rabu (14/10/2015). Pool/Lamhot Aritonang/detikFoto.
Survei dilakukan menggunakan metodologi multistage random sampling dengan 631 responden di DKI Jakarta. Faktor yang menentukan keunggulan Ahok adalah evaluasi positif dari masyarakat Jakarta terhadap kinerja. Pool/Lamhot Aritonang/detikFoto.
Β Β Β Β  
Diketahui mayoritas responden 64 persen masyarakat Jakarta merasa puas atas kinjerja Ahok sejauh ini dan 34 persen kurang puas. Pool/Lamhot Aritonang/detikFoto.
Hasil survei SMRC yang dilakukan selama bulan Agustus menunjukkan bahwa dukungan untuk Ahok menjadi gubernur Jakarta mencapai 23,5 persen. Angka ini jauh mengungguli sejumlah nama yang santer disebut bakal menjadi penantang Ahok, seperti; Ridwan Kamil (3 persen), Fauzi Bowo (2,1 persen), Tri Rismaharini dan Sandiaga Uno di bawah 2 persen. Pool/Lamhot Aritonang/detikFoto.
Ahok Kalahkan Risma dan Ridwan Kamil di Survei SMRC
Ahok Kalahkan Risma dan Ridwan Kamil di Survei SMRC
Ahok Kalahkan Risma dan Ridwan Kamil di Survei SMRC
Ahok Kalahkan Risma dan Ridwan Kamil di Survei SMRC


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads