- Kapolda Metro Jaya Irjen Pol M Tito Karnavian mengumpulkan sejumlah jajaran petinggi yang berada di bawah Polda Metro jaya, Senin (12/10/2015). Pengumpulan tersebut untuk membentuk satgas khusus pengungkapan kasus pembunuhan ibu dan anak di Cakung.
Foto
Kapolda Bentuk Satgas Kasus Pembunuhan di Cakung
Senin, 12 Okt 2015 17:50 WIB
