Prabowo Tiba di Halim Usai Hadiri Vonis Bebas Wilfrida

Foto

Prabowo Tiba di Halim Usai Hadiri Vonis Bebas Wilfrida

Hasan Al Habshy - detikNews
Selasa, 25 Agu 2015 19:45 WIB

- Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Prabowo Subianto tiba di Bandara Halim Perdanakusuma usai mendampingi hari paling membahagiakan Wilfrida Soik, Selasa (25/8/2015). TKW asal Belu, Nusa Tenggara Timur (NTT), itu dibebaskan pengadilan banding tertinggi Malaysia dari hukuman mati.

Prabowo tiba di Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur.
Prabowo memberikan keterangan pers sebelum meninggalkan Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur.
Semula Wilfrida yang telah dinyatakan bebas dari hukuman mati dijadwalkan pulang hari ini. Namun Wilfrida masih harus menjalani perawatan di rumah sakit. Hal itu diungkapkan Prabowo usai mendarat di Bandara Halim Perdanakusuma.
Prabowo memasuki mobil untuk meninggalkan Bandara Halim Perdanakusuma.
Prabowo Tiba di Halim Usai Hadiri Vonis Bebas Wilfrida
Prabowo Tiba di Halim Usai Hadiri Vonis Bebas Wilfrida
Prabowo Tiba di Halim Usai Hadiri Vonis Bebas Wilfrida
Prabowo Tiba di Halim Usai Hadiri Vonis Bebas Wilfrida


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads