-
Penyidik KPK menyita mobil Alphard milik mantan Ketua Komisi VII DPR RI, Sutan Bhatoegana dari kediamannya di Bogor. Selasa (17/3/2015) mobil yang biasa dipakai Sutan itu telah berada di parkiran KPK.
Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.