-
Diskusi bertema 'Menyongsong Kabinet Baru Pro Daerah' digelar di Gedung Parlemen, Senayan, Jakarta, Jumat (24/10/2014). Diskusi ini menghadirkan Anggota DPR dari PKS, Agus Purnomo, Anggota DPD RI Parlindungan Purba dan Koordinator Gerakan Indonesia Bersih, Adhie Massardi.