-
Perwakilan Koalisi Melawan Lupa mendatangani kantor Ombudsman di Jalan Rasuna Said, Kuningan, Jakarta Selatan, Senin (9/6/2014). Mereka mengadukan KPU ke Ombudsman atas dugaan maladministrasi (kesalahan administrasi) dalam tahapan dan proses penyelenggaraan Pemilihan Presiden 2014.