-
Hujan deras yang mengguyur Jakarta membuat sejumlah titik tergenang air, Senin (19/5/2014). Tak terkecuali akses jalan menuju kediaman mantan bakal calon presiden dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Rhoma Irama di Jalan Pondok Jaya IV, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan.