Zulkarnaen & Dendy Tolak Dakwaan Jaksa

Foto

Zulkarnaen & Dendy Tolak Dakwaan Jaksa

Pool - detikNews
Senin, 04 Feb 2013 16:33 WIB

- Terdakwa kasus korupsi pengadaan Alquran dan laboratorium komputer Zulkarnaen Djabar dan Dendy Prasetia membacakan nota keberatan (eksepsi) di Pengadilan Tipikor, Jakarta Selatan, Senin (4/2/2013). Melalui kuasa hukum, mereka Dendy menolak segala dakwaan jaksa penuntut umum.

Dendy Prasetia dengan mengunakan kursi roda tiba di gedung Tipikor. Ramses/detikFoto.
Menurut kuasa hukum Dendy dan Zulkarnaen Djabar, dakwaan jaksa yang menguraikan adanya intervensi terdakwa I (Zulkarnaen) dan terdakwa II (Dendy) adalah sangat dipaksakan. Ramses/detikFoto.
Zulkarnaen Djabar dan Dendy Prasetia saat tiba di gedung KPK untuk mengikuti sidang lanjutan dengan agenda pembacaan nota keberatan (eksepsi). Ramses/detikFoto.
Zulkarnaen & Dendy Tolak Dakwaan Jaksa
Zulkarnaen & Dendy Tolak Dakwaan Jaksa
Zulkarnaen & Dendy Tolak Dakwaan Jaksa


Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Ajang penghargaan persembahan detikcom bersama Polri kepada sosok polisi teladan. Baca beragam kisah inspiratif kandidat polisi teladan di sini.
Hide Ads