Lokasi Banjir Jadi Tempat Rekreasi Dadakan

Foto

Lokasi Banjir Jadi Tempat Rekreasi Dadakan

Pool - detikNews
Jumat, 18 Jan 2013 17:51 WIB

- Banjir yang terjadi di Jalan KH Abdullah Syafei, Tebet, Jakarta Selatan, dimanfaatkan oleh warga untuk berkreasi, Jumat (18/1/2013). Banyak warga yang berdatangan hanya untuk melihat bajir bahkan ada yang berfoto-foto, berenang dan mencuci motor.

Suami istri mengajar anaknya berenang di lokasi banjir. Ramses/detikFoto.
Anak-anak asyik 'lompat indah' seakan lokasi banjir kolam renang. Ramses/detikFoto.
Ratusan orang asyik berenang bahkan foto-foto seakan-akan sedang berekreasi di Ancol. Ramses/detikFoto.
Balita ini pun ingin 'menikmati' suasana banjir. Ramses/detikFoto.
Seorang pedagang balon memanfaatkan banjir untuk berjualan. Ramses/detikFoto.
Sejumlah remaja asyik bermain sepeda. Ramses/detikFoto.
Mereka banyak membawa keluarga untuk foto-foto di lokasi banjir. Ramses/detikFoto.
Lokasi Banjir Jadi Tempat Rekreasi Dadakan
Lokasi Banjir Jadi Tempat Rekreasi Dadakan
Lokasi Banjir Jadi Tempat Rekreasi Dadakan
Lokasi Banjir Jadi Tempat Rekreasi Dadakan
Lokasi Banjir Jadi Tempat Rekreasi Dadakan
Lokasi Banjir Jadi Tempat Rekreasi Dadakan
Lokasi Banjir Jadi Tempat Rekreasi Dadakan


Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Ajang penghargaan persembahan detikcom dengan Kejaksaan Agung Republik Indonesia (Kejagung RI) untuk menjaring jaksa-jaksa tangguh dan berprestasi di seluruh Indonesia.
Hide Ads