-
Mantan Menteri Pemuda dan Olahraga Andi Mallarangeng meninggalkan rumah dinasnya di kawasan Widya Chandra, Jakarta, Sabtu (8/12). Setelah ditetapkan sebagai tersangka atas kasus dugaan korupsi proyek hambalang Andi mengundurkan diri dari jabatannya dari Menpora dan juga dari kepengurusan Partai Demokrat.