- Tim pengawas (Timwas) kasus bailout Bank Century kembali menggelar rapat dengar pendapat dengan Kapolri dan Jaksa Agung di Ruang Rapat KK II Komplek DPR RI Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (10/10/2012). Wakil Jaksa Agung Darmono dan Kabreskrim Mabes Polri Komjen Pol Sutarman menghadiri rapat tersebut.
Foto
Rapat Pengusutan Kasus Bank Century
Rabu, 10 Okt 2012 14:26 WIB
