Ribuan Hektar Hutan di California Terbakar

Foto

Ribuan Hektar Hutan di California Terbakar

Pool - detikNews
Selasa, 04 Sep 2012 10:32 WIB

- Tidak kurang dari 1.620 hektar hutan di California ludes terbakar, Selasa (4/9/2012). Hingga kini, ratusan petugas pemadam kebakaran yang didukung 8 helikopter serta 6 tangki udara masih terus berjuang untuk memadamkam api.

Api melalap hutan di pegunungan San Gabriel, California. Reuters/Gene Blevins.
Kebakaran menimbulkan asap hitam pekat yang membumbung ke angkasa. Reuters/Gene Blevins.
Helikopter dikerahkan untuk memadamkan api. Reuters/Gene Blevins.
Hutan ini menjadi salah satu tujuan favorit para wisatawan. Akibat kebakaran tersebut, tidak kurang sekitar 12 ribu pengunjung dievakuasi dari hutan tersebut. Reuters/Gene Blevins.
Ribuan Hektar Hutan di California Terbakar
Ribuan Hektar Hutan di California Terbakar
Ribuan Hektar Hutan di California Terbakar
Ribuan Hektar Hutan di California Terbakar


Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 


Hide Ads