- Kontras yang mendampingi para korban peralihan kekuasaan 1999 meminta pemerintah Indonesia dan Timor Timur (kini Timor Leste) melaksanakan janji-janjinya. Janji itu seperti permohonan maaf secara kenegaraan dan rekonsiliasi jangka panjang.
Foto
Korban Timtim Tagih Janji Indonesa & Timor Leste
Selasa, 17 Jul 2012 17:45 WIB











































