- Aktivis pecinta hewan melakukan aksi teatrikal dengan beradegan kanibalisme yakni beramai-ramai memakan daging manusia. Adegan ini untuk menyindir pemerintah yang dinilai kurang melindungi monyet dan bebas dikonsumsi manusia. Harga sate daging monyet dibandrol Rp 40.000/porsi.
Foto
Monyet Dikonsumsi Manusia, Aktivis Protes
Rabu, 04 Jul 2012 11:39 WIB
